Kunjungan Universitas Muhammadiyah Jakarta

On Tuesday, April 27 th, 2010

umj-1024x680Institusi pendidikan senantiasa dituntut meningkatkan mutu akademik sekaligus juga organisasinya. Dalam upaya tersebut rombongan dari Universitas Muhammadiyah Jakarta berkunjung ke Fasilkom UI untuk menimba dan berbagi pengalaman, Kamis (29/4). Lalu.

Rombongan yang diikuti para mahasiswa dan dosen tersebut diterima Humas Fakultas dan Humas BEM Fasilkom UI. Dalam kesempatan itu, Manajer Kemahasiswaan dan Alumni, Bapak Adila A. Krisnadhi, menyampaikan presentasi seputar kegiatan akademik dan aktivitas kemahasiswaan di Fasilkom UI.

Sudah menyimak presentasi dari BEM Fasilkom UI, seluruh rombongan tamu diajak berkeliling melihat laboratorium penelitian dan fasilitas perkuliahan.

Leave a Reply

We usually reply with 24 hours except for weekends. All emails are kept confidential and we do not spam in any ways.

Thank you for contacting us :)

Enter a Name

Enter a valid Email

Message cannot be empty

X